Temukan solusi Anda di sini
Cara Menyelesaikan Isu Offline Data
Offline Data terjadi ketika data transaksi pelanggan tidak dapat tersinkronisasi dengan sistem Moka karena gangguan koneksi internet atau penyebab lainnya.
Untuk menghindari hilangnya offline data, Anda perlu melakukan backup data Aplikasi Moka.
Berikut cara melakukan backup data dari Aplikasi Moka:
- Unduh dan instal iMazing di komputer Anda.
- Buka program iMazing di komputer Anda.
- Hubungkan iPad dengan komputer Anda.
- Anda akan menerima pesan notifikasi pada iPad, klik Trust.
Catatan: Jika iPad Anda memiliki password, masukan passwordnya. - Tekan Later.
- Pada bagian menu, klik Manage Apps.
- Tekan bagian Device, lalu klik Moka.
- Klik ikon tanda panah kebawa, lalu tekan Back Up App Data.
- Pilih simpan dimana back up data aplikasi di komputer Anda, kemudian klik Next.
Selamat! Anda berhasil melakukan back up data Aplikasi Moka.
-
keuangan masuk kerekening saya secara otomatis
Harap masuk untuk memberikan komentar.
Komentar
1 komentar